Tuesday, August 21, 2018

Sardinella lemuru



sardinella-lemuru,www.healthnote25.com



Lemuru (Sardinella lemuru) adalah spesies ikan Actinopterygii dalam genus Sardinella. Di perairan Indonesia ikan ini banyak terdapat di perairan Selat Bali, ikan ini banyak sebutannya seperti, jika badannya masih kecil disebut semenit atau sempenit, Jika beranjak dewasa dan panjang badannya sekitar 12 cm dijuluki protolan. Ketika badannya mencapai 15 cm disebut lemuru.

Tapi kalau ukurannya lebih besar lagi disebut lemuru kucing. Tapi ada juga di daerah lain di Bali seperti di Perairan Jimbaran, ikan lemuru ini disebut ikan kucing tanpa mempedulikan ukurannya.

0 Comments: