Sunday, July 1, 2018

Mendoan

mendoan-www.healthnote25.com
mendoan - www.healthnote25.com




Kata mendoan dianggap berasal dari bahasa Banyumasan, mendo yang berarti setengah matang atau lembek. Mendoan berarti memasak dengan minyak panas yang banyak dengan cepat sehingga masakan tidak matang benar. Bahan makanan yang paling sering dibuat mendoan adalah tempe dan tahu.

0 Comments: